Akutansi dan Keuangan Lembaga

Kompetensi Keahlian

Ketua Program Keahlian

Nama : Nina Suhersih, S.Ak

Bidang Keahlian : Produktif Akutansi

Akutansi dan Keuangan Lembaga

Akutansi bertujuan untuk menyiapkan suatu laporan keuangan yang akurat agar dapat dimanfaatkan oleh para manajer, pengambil kebijakan, dan pihak berkepentingan lainnya, seperti pemegang saham, kreditur, atau pemilik. Pencatatan harian yang terlibat dalam proses ini dikenal dengan istilah pembukuan. Akutansi keuangan adalah suatu cabang dari akutansi di mana informasi keuangan pada suatu bisnis dicatat, diklasifikasi, diringkas, diinterpretasikan, dan dikomunikasikan.

Akutansi Feeds